Month: February 2019

  • Aplikasi Yang Bermanfaat Untuk Karyawan BPJSTKU.

    Jika Anda adalah seorang karywan swsta tentu tidak asing lagi dengan BPJS Ketenaga kerjaan. Dalam BPJS Ketenaga kerjaan tersebut meliputi empat program yang saya tahu yaitu, jaminan kecelakaan kerja,jaminan hari tua dan jaminan pensiun....

  • Menambahkan Plugin di WordPress.

    Sahabat Penulisonline.com pada artikel kali ini Penulis akan menulis tentang cara menambahkan plugin di wordpress. Plugin yang akan dijadikan contoh pada artikel ini adalah Yoast SEO. Yoast SEO ini fungsi utamanya untuk meningkatkan SEO pada wordpress. Dengan memasangnya artikel yang kita akan dianalisa untuk apa saja yang kurang agar sesuai dengan yang disukai oleh search…

  • Membuat Akta Kelahiran Anak dengan Cara Daftar Online Via Whatsapp.

    Sebagai orang tua kita berkewajiban memberikan hal yang terbaik untuk anak kita,termasuk dalam hal administrasi seperti pembuatan dokumen Akta kelahiran. Nah, disini saya akan berbagi pengalaman membuat akta kelahiran anak pertama saya melalui daftar online via whatsapp di kab.Karawan, untuk daerah lain saya sendiri belu tahu cara ini sudah ada apa belum. Menurut saya ini…

  • Minggu Ke Dua Menambahkan Blog Ke Google Search Console

    Pada postingan kali ini tepatnya minggu kedua Penulis melanjutkan tutorial membuat blog untuk Pemula. Judul postingan kali ini ialah tutorial menambahkan blog ke Google Search Console. Google Search Console ini banyak sekali manfaat yang bisa kita gunakan secara gratis untuk melihat data situs. Beberapa menu atau manfaat yang dapat kita gunakan di Google Search Console…

  • Cara Membuat Featured Produk di Opencart.

    Featured produk di opencart adalah produk unggulan yang ingin Anda tempatkan di bagian depan atau halaman utama toko online opencart. Posisi Featured produk jika menggunakan tema default yaitu dibawah Home page slideshow. Jika belum tahu apa itu Home page slideshow itu apa dan bagaimana cara buatnya bisa baca di tutorial link tadi. Seperti halnya cara…

  • Cara Menambahkan Produk Di Opencart.

    Pada postingan kali ini kita telah sampai pada cara menambahkan produk di toko online Opencart untuk Anda yang ketinggalan bisa baca terlebih dahulu cara membuat toko online di Opencart . Menambahkan produk merupakan aktifitas yang akan sering di lakukan dan penting ditoko online karena hasil dari proses tersebut yang akan dilihat oleh calon pembeli seperti…

  • Cara Merubah Home Page Slideshow Opencart.

    Home Page Slideshow Opencart merupakan area di front page yang nemanpilkan produk dengan desain slide. Secara default slide show ini terdiri dari dua produk yaitu Mac Book air dan Iphone 6. Manfaat Page Slideshow ini adalah untuk menampilkan produk unggulan dengan lebih aktraktif untuk menambah tampilan toko lebih menarik. Cara membuat home Page Slideshow Opencart…

  • Cerita Ketertarikan Penulis Online Membuat Blog.

    Ini adalah postingan pertama Saya bagaimana ketertarikan dan sejarah untuk membuat sebuah blog yang sederhana ini. Pada mulanya Penulis ingin mempunyai sebuah bisnis online atau lebih tepatnya adalah ingin memperoleh penghasilan lewat internet. Dan dari niat itulah mulai melakukan ikhtiar dari membuat toko online,jualan juga lewat e-commerce,media sosial,cari kerja sampingan online dan membuat blog. Membicarakan…

  • Cara Menambahkan Halaman Di Opencart.

    Masih artikel tentang tutorial opencart,kali ini akan membahas tentang cara menambahkan halaman di opencart. Halaman di opencart ini terletak di area footer website toko online yang Anda bisa di isi dengan keterangan tentang toko online. Contoh yang bisa Anda tambahkan informasi pengiriman,tentang toko dan lainnya sesuai dengan kebutuhan.Sebetulnya cukup mudah untuk membuat halaman di opencart…

  • Bayar Pajak Kendaraan Lima Tahunan di Karawang Dengan KTP Beda Domisili

    Baiklah kali ini saya akan berbagi pengalaman yang mungkin bermanfaat untuk Anda karena sedang mengalami hal yang sama. Ketika itu sepeda motor saya sudah saatnya untuk membayar pajak lima tahunan. Tidak seperti biasanya cara Membayar pajak kendaraan tahunan cukup bayar di samsat outlet terdekat selesai. Namun yang pajak lima tahunan ada pengecekan fisik kendaraan dan…