Cara Pasang Kipas Angin Dinding Miyako

Cara pasang kipas angin dinding Miyako atau merek lain seharusnya tidaklah berbeda jauh. Sebelum pasang alangkah baiknya untuk membaca buku panduan yang diberikan.

Kipas angin memang masih menjadi pilihan untuk sekarang ini untuk menurunkan suhu ruangan. Walaupun tidak sedingin air cooler atau AC, Kipas angin tetap masih menjadi utama pilihan bagi orang.

Kipas angin juga terdiri dari berbagai jenis mulai dari kipas angin meja,berdiri dan dinding. Ketika membeli unit kipas angin biasanya belum di pasang atau langsung siap pakai. Nah jika sekarang sedang mencari informasi cara pasang kipas angin dinding Miyako ini semoga bermanfaat.

Pada postingan kali ini saya akan berbagi berdasarkan pengalaman bagaimana cara pasang kipas angin dinding dan semoga berhasil.

Cara Pasang Kipas Angin Dinding Miyako

  • Pasang Part atau bagian-bagian kipas angin di bawah atau lantai terlebih dahulu,hingga selesai.
  • Pasang pengait atau cantelan ke tembok pastikan lurus. Bisa menggunakan bor atau juga bisa menggunakan paku betok yg warna silver. Pastikan menempel dengan kuat.
  • Angkat kipas dingin yang sudah dipasang. lalu pasang pada cantelan tadi,pastikan terpasang dengan baik . Untuk mencobanya goyag-goyang sedikit sambil dinpegang untuk mencoba dayaan tempelan.

Lihat Video berikut ini.

Pasang Kipas Angin Dinding Miyako

Itu tadi cara pasang kipas angin dinding Miyako berdasarkan pengalaman saya. Dan supaya lenbih jelas bisa baca pada buku panduannya. Masukan dan saran bisa diisi pada kokom komentar.

Baca juga: Cara Pasang Selang Mesin Cuci 1 Tabung

Demikianlah postingan singkat kali ini dam demo bisa bermanfaat untuk Anda.


Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *